You Are Here: Home» Gosip Artis , Selebritis , Terbaru » Apple Dituduh Eksploitasi Kematian Whitney Houston

Apple Eksploitasi Whitney Houston

Apple Dituduh Eksploitasi Whitney Houston

indonesia-populer | Apple Dituduh Eksploitasi Whitney Houston - Berbagai kabar berkembang seputar kematian Whitney Houston beberapa waktu lalu, salah satunya berkaitan dengan Apple. Disini pihak Apple dituduh sengaja mengeksploitasi kematian Whitney Houston dengan sengaja menaikkan harga album Whitney di iTunes. Dimana terjadi kenaikan untuk harga album Whitney Houston Ultimate Collection di iTunes yang dirilis pada 2007 naik 3 Euro (sekitar 4,70 dollar AS) menjadi 7,99 Euro (sekitar 12,6 dollar AS).

Hal inilah yang mendasari beberapa pengguna berkeluh kesah akan kenaikan yang terjadi untuk album Whitney Houston. Mereka menuduh Apple mencari keuntungan di atas penderitaan orang lain.

Seperti yang diberitakan sebelumnya tentang kematian Whitney Houston yang ditemukan telah tak bernyawa lagi di kamar tempatnya menginap di lantai 4 Beverly Hilton Hotel, Beverly Hills (California) pada Sabtu, 11/2/2012.
>Mengenai pemberitaan tuduhan pihak Apple Eksploitasi Whitney Houston atas lagu di iTunes yang bertepatan dengan kematian sang diva ini belum terjawab dengan jelas.

0 comments

Post a Comment